Jakarta sempat sedikit dihebohkan oleh 2 kejadian kebakaran yang melanda 2 gedung terbilang beken pada hari Selasa, 5 Juni 2018. Pertama, Gedung Niaga JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat yang terbakar sekitar jam 17.10. Tidak lama setelah api padam, kembali terjadi kebakaran di lantai 10 Hotel Pullman yang terletak di Bundaran Hotel